search

Custom Search

link

google

Sabtu, 08 Juni 2013

Pengertian Unsur Transisi

Definisi : Unsur transisi adalah unsur yang dapat menggunakan elektron pada kulit terluar dan kulit pertama terluar untuk berikatan dengan unsur-unsur yang lain.
Logam transisi adalah kelompok unsur kimia yang berada pada golongan 3 sampai 12 (IB sampai VIIIB pada sistem lama). Kelompok ini terdiri dari 38 unsur. Semua logam transisi adalah unsur blok-d yang berarti bahwa elektronnya terisi sampai orbit 3d.

perhatikan tabel berikut untuk melihat unsur-unsur transisi

Unsur
Nomor Atom
Konfigurasi Elektron
Orbital
3d4s
Skandium (Sc)21(Ar) 3d1 4s2
á    
áâ 
Titanium (Ti)22(Ar) 3d2 4s2
áá   
áâ
Vanadium (V)23(Ar) 3d3 4s2
ááá  
áâ
Krom (Cr)24(Ar) 3d5 4s1
á
á
á
á
á
á
Mangan (Mn)25(Ar) 3d5 4s2
ááááá
áâ
Besi (Fe)26(Ar) 3d6 4s2
áâáááá
áâ
Kobalt (Co)27(Ar) 3d7 4s2
áâáâááá
áâ
Nikel (Ni)28(Ar) 3d8 4s2
áâáâáâáá
áâ
Tembaga (Cu)29(Ar) 3d10 4s1
áâáâáâáâáâ
á
Seng (Zn)30(Ar) 3d10 4s2
áâáâáâáâáâ
áâ
Konfigurasi elektron Cr bukan (Ar) 3d4 4s2 tetapi (Ar) 3d5 4s1. Demikian halnya dengan konfigurasi elektron Cu bukan (Ar) 3d9 4s2 tetapi (Ar) 3d10 4s1. Hal ini berkenaan dengan kestabilan orbitalnya, yaitu orbital-orbital d dan s stabil jika terisi penuh, bahkan 1/2 penuh pun lebih stabil daripada orbital lain

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar anda di bawah ini

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Pengikut

Like Facebook